Pemerintah Luncurkan Panduan Instrumen Pendanaan Biru
Kementerian PPN/Bappenas, Kementerian Keuangan, dan Kemenko Marves membunyikan bel tanda dibuka serta diluncurkan Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru, di Jakarta, Selasa (1/11/2022). JAKARTA, KOMPAS.com – Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) bekerja sama dengan Kementerian Keuangan, Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, serta pemangku kepentingan lainnya, meluncurkan Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan […]
Bappenas Luncurkan Dokumen Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru
Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa bersama para pemangku kepentingan dalam peluncuran dokumen Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru atau Blue Finance Instruments Development Guideline di Jakarta, Selasa (1/11/2022). ANTARA/Muhammad Heriyanto/am. Jakarta (ANTARA) – Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan PerencanaanPembangunan Nasional (PPN/Bappenas) meluncurkan dokumen Panduan Penyusunan InstrumenPendanaan Biru atau Blue Finance Instruments […]
Pemerintah Rancang Skema Pendanaan Baru, Begini Skemanya!
Foto: Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Kepala Bappenas Suharso Monoarfa, Selasa (1/11/2022). (CNBC Indonesia/Anisa Sopiah) Jakarta, CNBC Indonesia – Pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerbitkan Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru (Blue Finance Instrument Development Guideline). Tujuannya untuk meningkatkan produktivitas ekonomi berbasis kelautan dengan mempertimbangkan keberlanjutan lingkungan. Peluncuran PIPB dilakukan […]
Bappenas Luncurkan Pedoman Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru
Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa dalam Seminar Nasional Blue Finance dan Peluncuran Blue Finance Instrument Guideline di Kantor Kementerian PPN/Bappenas, Jakarta, Selasa (1/11/2022). Bisnis.com, JAKARTA – Kementerian PPN/Bappenas bersama Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, dan Kementerian Keuangan meluncurkan Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru atau Blue Finance Instrument Development Guideline. […]
Bappenas Luncurkan Panduan Penyusunan Pendanaan Biru
Bappenas luncurkan panduan penyusunan pendanaan biru di Jakarta Selasa (1/11). REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Kementerian PPN/Bappenas bersama Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi serta Kementerian Keuangan meluncurkan Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru (Blue Finance Instrument Development Guideline). Panduan ini dimaksudkan untuk mendukung penguatan ekonomi Indonesia dan mempercepat pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan […]
Perkuat Ekonomi Biru, Bappenas Luncurkan Panduan Penyusunan Pendanaan Biru
JAKARTA – Kementerian PPN/Bappenas bersama Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi serta Kementerian Keuangan meluncurkan Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru (Blue Finance Instrument Development Guideline) untuk mendukung penguatan ekonomi Indonesia dan mempercepat pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan/Sustainable Development Goals (TPB/SDGs), terutama Tujuan 14: Ekosistem Lautan dan Tujuan 13: Penanganan Perubahan Iklim, melalui inisiatif […]
Seminar Nasional Pendanaan Biru dan Peluncuran Panduan Penyusunan Instrumen Pendanaan Biru
Bappenas luncurkan Panduan Penyusunan Pendanaan Biru untuk memperkuat pembangunan Ekonomi Biru Indonesia
Rehabilitasi Mangrove Terkendala Alih Fungsi Lahan
Sekretaris Utama Badan Restorasi Gambut dan Mangrove (BRGM) Ayu Dewi Utari saat menjadi pembicara kunci dalam diskusi grup terarah bertema “Restorasi Ekosistem Mangrove di Pesisir Utara, Desa Mayangan Kabupaten Subang” via daring, Selasa (21/6/2022). BRGM menargetkan rehabilitasi sekitar 600.000 hektar mangrove hingga 2024. BANDUNG, KOMPAS — Badan Restorasi Gambut dan […]
Kelompok Pelaksana Rehabilitasi Terumbu Karang Gili Indah Terbentuk
Tanjung, KLU – COREMAP-CTI ADB (Coral Reef Rehabilitation and Management Program- Coral Triangle Initiatif Asian Development Bank) membentuk Kelompok Pelaksana Rehabilitasi dan Penerima Aset Rehabilitasi Terumbu Karang di Gili Air, Desa Gili Indah, Kabupaten Lombok Utara (25/4). Kegiatan dibuka oleh Kepala Desa Gili Indah, Wardana. Kegiatan ini merupakan bagian dari […]