• Monev
  • Whistleblower
ICCTF ICCTF
  • About
    • Who We Are
      • Overviews
      • Organization
      • History
    • What We Do
      • Projects
      • COREMAP CTI
      • Financial Reports
      • SDGs
    • Work With Us
      • Tender & Vacancies
      • Fund Flow Management
  • News & Events
    • News
    • Events
  • Library
    • Publication
    • Multimedia

PERJALANAN PANJANG

Coral Reef Rehabilitation and Management Program - Coral Triangle Initiative (COREMAP-CTI)

Diinisiasi pertama kali pada tahun 1998, COREMAP-CTI merupakan program jangka panjang untuk melestarikan terumbu karang di Indonesia dari praktik penangkapan ikan yang merusak, polusi, dan perubahan iklim. COREMAP-CTI merupakan fase ke-3 (tiga) dari rangkaian Program Rehabilitasi dan Pengelolaan Terumbu Karang.

MELESTARIKAN TERUMBU KARANG UNTUK KESEJAHTERAAN MASYARAKAT

COREMAP-CTI merupakan salah satu upaya nyata dari Pemerintah Indonesia untuk menjaga kelestarian sumber daya laut dan pesisir sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat pesisir. Program strategis ini akan menghasilkan model inovasi pembangunan terutama dalam pengelolaan ekosistem pesisir dan laut secara berkelanjutan serta mendukung upaya penanganan dampak perubahan iklim di sektor kelautan dan perikanan.

Pendanaan coremap-cti

Pendanaan COREMAP - CTI


Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional Republik Indonesia/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) menjadi pelaksana kegiatan yang bersumber dari dana hibah Global Environmental Facility (GEF) yang dikelola oleh World Bank (WB) dan Asian Development Bank (ADB). Kegiatan ini dilaksanakan melalui satuan kerja Indonesia Climate Change Trust Fund (ICCTF)

Dokumentasi Kegiatan COREMAP-CTI

Dokumentasi Reef Check Underwater untuk Website COREMAPCTI Page (3)
Dokumentasi Reef Check Underwater untuk Website COREMAPCTI Page (1)
Dokumentasi Reef Check Underwater untuk Website COREMAPCTI Page (2)
Previous
Next
Menara Sabu 03
Menara Rote 03
Menara Meosmanggara 03
Previous
Next

Indonesia Climate Change Trust Fund percaya bahwa menjaga dan mengelola ekosistem pesisir secara berkelanjutan dapat mengurangi dampak perubahan iklim serta meningkatkan kesejahteraan bagi masyarakat pesisir.

Indonesia Climate Change Trust Fund

Indonesia Climate Change Trust Fund (ICCTF) bersama Kementerian PPN/Bappenas dan seluruh mitra pelaksana mendokumentasikan kegiatan Program Rehabilitasi dan Pengelolaan Terumbu Karang – Inisiatif Segitiga Terumbu Karang (COREMAP-CTI) di Raja Ampat, Papua Barat dan Savu Laut, Nusa Tenggara Timur.

© Copyright Indonesia Climate Change Trust Fund 2021.